Senin 26, Agustus 2024 Senin, 26 Agustus 2024 Dalam rangka hari jadi Polwan yang ke-76, Polwan Polres Boyolali memberikan pembinaan kepada siswa-siswi SMK Ganesha Tama. Penyamapaian materi mengenai keamanan berkendara, kenakalan dan cara menghindari dari pengaruh kenakalan remaja. Materi disampaikan agar siswa khususnya kelas X dapat mengetahui informasi yang di sampaikan, selain keamanan dalam berkendara pergaulan yang baik juga sangat penting untuk di informasikan, dimana pergaulan bebas yang sangat rawan pada usia mengijak remaja. Informasi Media Sosial sekolah :   FACEBOOK INSTAGRAM    YOUTUBE    BURSA KERJA KHUSUS

Polwan Goes To School dalam Rangka Hari Jadi ke 76 ...


Pramuka Bima SMK Ganesha Tama Boyolali Meraih Juara
Senin, 26 Agustus 2024 Kegiatan Raimuna cabang XI berlangsung selama 3 hari dari tanggal 22-24 Agustus 2024, kegiatan diselenggarakan oleh Dewan Kerja Cabang Boyolali. Lokasi Kegiatan bertempat di lapangan Gumukrejo Kec. Teras, Kab Boyolali yang di ikuti kurang lebih 27 pangkalan SMA, SMK, dan MA sederajat. Dalam rangka kegiatan raimuna cabang ke XI. Jumlah pesesrta Pramuka Bima yang mengikuti dari SMK Ganesha Tama Boyolali berjumlah 10 siswa mengikuti kegiatan ini, Alhamdulillah Team Pramuka SMK Ganesha Tama Boyolali meraih prestasi kejuaraan lomba dalam Perkemahan Raimuna IX Cabang Boyolali :

Pramuka Bima SMK Ganesha Tama Boyolali Meraih Juara


Daftar Calon Tenaga Pendidik (Guru PAI dan BK) yang Lolos Seleksi Administrasi
Berikut kami sampaikan daftar peserta calon tenaga pendidik Agama Islam dan Bimbingan Konseling yang lolos admisnistrasi di SMK ganesha Tama Boyolali. Untuk informasi tahapan tes selanjutnya yaitu : Hari/ Tanggal : Senin, 26 Agustus 2024 Jam : 08.00 WIB Tempat : Di Ruang 16 SMK Ganesha Tama Boyolali Keperluan : Tes seleksi calon tenaga pendidik yang terdiri dari : Tes Psikotes, Microteaching dan wawancara Keterangan : Membawa RPP 1x 10 menit sesuai mata pelajaran yang diampu Berikut surat resmi panggilan peserta bisa di download di link Drive

Daftar Calon Tenaga Pendidik (Guru PAI dan BK) yang Lolos ...



Daftar Peserta Calon Tenaga Kependidikan yang Lolos Tes Administrasi
Berikut kami sampaikan daftar peserta calon tenaga kependidikan yang lolos admisnistrasi di SMK ganesha Tama Boyolali. Untuk informasi tahapan tes selanjutnya yaitu : Tes Psikotes, Tes Praktek dan Wawancara, yang akan dilaksanakan pada : Hari/ Tanggal : Jum'at, 23 Agustus 2024 Jam : 08.00 WIB Tempat : Di Ruang Lab. Komputer SMK Ganesha Tama Boyolali Berikut surat resmi panggilan peserta bisa di download di link Drive Berikut daftar peserta yang lolos tes administrasi:

Daftar Peserta Calon Tenaga Kependidikan yang Lolos Tes Administrasi



Upacara Hari Kemerdekaan ke 79 tahun, SMK Ganesha Tama Boyolali
17 Agusutus 2024 Upacara Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke 79 tahun SMK Ganesha Tama Boyolali. Kegiatan upacara dilaksanakan pada hari Sabtu, 17 Agustus 2024 di lapangan halaman kelas SMK Ganesha Tama Boyolali. Upacara dilaksanakan sebagaimana bentuk hormat dan rasa cinta kita kepada tanah air maupun pahlawan pahlawan yang berjuang untuk Indonesia. Semoga hari ini, esok dan seterusnya dapat meneruskan perjuangan untuk menuju Indonesia emas, melalui pendidikan dan kebudayaan yang tertanam dan bersatu, menyatu menjadikan bangsa dan negara kuat. MERDEKA…! MERDEKA..!! MERDEKA…!!! Berikut rangkaian kegiatan: Berikut link gdrive untuk mendownload dokumentasi lebih lengkap: Drive

Upacara Hari Kemerdekaan ke 79 tahun, SMK Ganesha Tama Boyolali




Karnaval dalam Rangka Menyambut HUT RI ke 79 SMK Ganesha Tama Boyolali
Jum’at 16 Agustus 2024 Dalam rangka menyambut datangnya hari ulang tahun 17 Agustus 2024, 79 tahun Indonesia Merdeka. SMK Ganesha Tama ikut memeriahkan kegiatan karnaval dengan jalan sehat keliling kampung. kegiatan ini mengusung tema Merah putih, Keagamaan dan budaya Indonesia. Berbagai kreatifitas unik dan menarik di tampilkan masing-masing siswa meliputi: Kostum Merah Putih, Kostum Petani, Santri, Atlet Olahraga dan Pos Keamanan. *Link drive untuk dokumentasi lengkapnya ada di bawah ya.. Berikut dokumentasi kegiatan: Link google drive dokumentasi lengkap: Drive

Karnaval dalam Rangka Menyambut HUT RI ke 79 SMK Ganesha ...


Pramuka Bima Kembali Meraih Juara…!! dalam Rangka Lomba Kecerdasan dan Ketangkasan Pramuka Penggalang-Penegak Se-Jawa Tengah
Minggu, 4 Agustus 2024 Dalam kegiatan Lomba Kecerdasan dan Ketangkasan Pramuka Penggalang-Penegak Se-Jawa Tengah, UIN Raden Mas Said Surakarta, Tahun 2024 Pramuka Bima kembali meraih juara mendapatkan 3 piala dalam rangka kegiatan lomba yang dislengarakan kampus UIN Surakara. Kegiatan berlangsung selama tiga hari dua malam. Berkat latihan, Do’a dan Usaha yang kuat Alhamdulillah, kontingen pramuka SMK Ganesha Tama Boyolali meraih:-Juara 1 Pioneering-Juara 3 PBB Variasi-Juara Favorit Piala Bergilir Gubernur Jawa Tengah Selamat dan Terima kasih kepada siswa-siswa tim peserta lomba pramuka juga kpd kak Retno, Kak Iput dan Kak Dhanu selaku pembina. Terima kasih juga atas dukungan dan doa bapak […]

Pramuka Bima Kembali Meraih Juara…!! dalam Rangka Lomba Kecerdasan dan ...