Arsip Bulanan: Oktober 2023


Guru Tamu Mapel P5 dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) Boyolali dengan Tema Suara Demokrasi
Selasa, 10 Oktober 2023 Kegiatan belajar mengajar mapel P5 pada hari ini berbeda dengan pembelajaran yang biasanya di laksanakan di kelas, melainkan pada hari ini kegiatan belajar mengajar di laksanakan di luar kelas/ di gedung serba guna AULA Barat SMK. Tidak hanya ruangan yang berbeda akan tetapi guru yang mengajarkan mapel ini juga berbeda. Biasanya mapel P5 di berikan oleh guru dari sekolah, hari ini didatangkan narasumber dari Dinas KPU Boyolali. Dalam kegiatan ini bapak kepala sekolah menyampaikan bahwa mapel P5 adalah bentuk profil yang akan membangun karakter siswa-siswi semua, melalui program P5. Maka dari itu sekolah mendatangkan guru tamu […]

Guru Tamu Mapel P5 dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) Boyolali ...





Penerimaan Rapor ATS (Assesmen Tengah Semester)
Senin, 2 Oktober 2023 Setelah 1 minggu siswa melaksanakan ujian sekolah, dan 1 minggu setelah ujian ATS, siswa melaksanakan kegiatan persiapan pembelajaran semester genap melalui bersih bersih lingkungan, istirahat di rumah dan kegiatan lainya. Pada Hari ini “Senin, 2 Oktober 2023” adalah momen yang di tunggu -tunggu penerimaan laporan ujian di semester ganjil (Peneriaaman Rapor). Pengambilan rapor di wakilkan orang tua wali murid, sesuai undangan yang sudah di informasikan kepada wali murid masing-masing. Berikut Informasi Pengambilan Rapor Nilai siswa: Hari : Senin, 2 oktober Pukul: 08.00-10.00 WIB Ruangan: Rungan kelas dan Gedung AULA seba guna NB: dengan menemui wali kelas […]

Penerimaan Rapor ATS (Assesmen Tengah Semester)


Peran aktif IKA-ALGATABI dalam Renovasi Pembangunan  Mushola di Sekolah
Senin, 2 oktober 2023 IKA-ALGATABI (IKATAN ALUMNI GANESHA TAMA BOYOLALI) Awal tahun ajaran baru 2023/2024 sekolah me-renovasi beberapa bangunan yang ada di bagian barat meliputi kantin, masjid, bengkel Teknik Kendaraan Ringan dan ruangan kelas. Dalam Renovasi pembangunan mushola sekolah, peran Alumni SMK Ganesha Tama dalam pembangunan ini turut memberikan bantuan kepada sekolah, dimana bantuan tersebut akan di realisasikan untuk pembelian kubah masjid baru di SMK Ganesha Tama Boyolali. Alhamdulillah tidak lupa akan syukur dan sangat berterima kasih atas partisipasi IKA-ALGATABI dalam pembangunan di sekolah tercinta ini, semoga menjadi amal kebaikan bagi alumni sekalian dan kebermanfaatan dalam lingkungan pendidikan di sekolah. […]

Peran aktif IKA-ALGATABI dalam Renovasi Pembangunan Mushola di Sekolah