INFORMASI
Penerimaan Peserta Didik Baru SMK Ganesha Tama Boyolali Tahun Ajaran 2024/2025
PENDAFTARAN.ONLINE|
FACEBOOK
|
INSTAGRAM
|
YOUTUBE
|
TIKTOK
|
WHATSAPP
Senin, 16 Januari 2023
WEBSMKGTBI– Kegiatan Riset Penelitian Perilaku Berkendara Anak Pelajar merupakan kegiatan Polres Boyolali ke sekolah-sekolah, riset dilakukan dengan mengumpulkan siswa maupun siswi kelas XII yang memiliki kendaraan bermotor. Kegiatan berlangsung di aula sebelah barat SMK Ganesha Tama Boyolali.

Materi yang di sampaikan mengenai keamanan berkendara dan bagaimana berkendara yang baik dan benar. lalu apa saja kelengkapan yang harus di perhatikan ketika hendak berkendara?
- Melengkapi peralatan keamanan diri dan kendaraan.
- Membawa surat ijin mengemudi (SIM)
- Menaati tata tertib berlalu lintas
Di informasikan juga. Bahwa, ada tindakan tegas kepada pengendara yang masih melanggar peraturan lalu lintas yang berlaku.
Sedikit penyampaian informasi oleh Kakak Yeni Noviyanti Sagala mengenai “Bagaimana Perilaku Pelajar dalam Berkendara”.
Yeni Novianti Sagala adalah salah satu Mahasiswi dari University of Leeds yang sedang melakukan penelitian perilaku berkendara anak pelajar di Indonesia. Penelitian di tujukan kepada pengendara berusia 17-19 tahun, salah satunya adalah Pelajar SMK Ganesha Tama Boyolali. Penelitian diperkirakan akan ada 5000 peserta yang akan di ikutkan. Metode penelitian dilakukan dengan memberikan pertanyaan kepada setiap siswa yang wajib mengisi kuisioner secara online, khusunya siswa yang memiliki sepeda motor
Kegiatan ini dilakukan agar memberikan dampak positif bagi pelajar dan manfaat yang bisa di ambil dari hasil penelitian, juga dapat memberikan wawasan kepada Kepolisian Lalu Lintas Indonesia serta memajukan pengetahuan dan penelitian keselamatan jalan di negara berkembang.
- SELAMAT MEMPERINGATI JUMAT AGUNG
- SELAMAT DAN SUKSES KEPADA SISWA ATAS DI TERIMANYA DI PROGRAM TITP KE JEPANG
- SELAMAT DATANG KEMBALI KE SKOLAH
- Halal Bi Halal SMK Ganesha Tama Boyolali “Sebarkan Maaf, Kuatkan Silaturahmi, dan Sucikan Hati untuk Meraih Kemenangan Idul Fitri”
- SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1 SYAWAL 1446 H